• Anisa Tani

    Produsen Benih padi. Memproduksi berbagai Varietas benih pada kelas FS dan SS

  • Anisa Tani

    Jl. Pantura. Dusun Kedungjati RT 23/05, Kec. Pusakajaya, Kab. Subang, Jawa Barat

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

  • Anisa Tani

Kamis, 28 Februari 2013

LOGAWA

LOGAWA

Nomor seleksi : B5960-MR-18-1-1
2
Asal persilangan : Cisadane/Bogowonto// *Cisadane
Golongan : Cere
Umur tanaman : 110 - 120 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 81 – 94 cm
Anakan produktif : 8 - 12 batang
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna telinga daun : Tidak berwarna
Warna lidah daun : Tidak berwarna
Warna daun : Hijau
Muka daun : Kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Bentuk gabah : Ramping
Warna gabah : Kuning
Kerontokan : Mudah rontok
Kerebahan : Tahan
Tekstur nasi : Pera
Kadar amilosa : 26 %
Indeks glikemik : 49
Bobot 1000 butir : 27 g
Rata-rata hasil : 6,8 t/ha
Potensi hasil : 7,5 t/ha
Ketahanan terhadap
Hama Penyakit : • Tahan terhadap wereng coklat biotipe 2
• Tahan terhadap hawar daun bakteri strain III
Anjuran tanam : Baik untuk lahan sawah dataran rendah
( < 500m dpl.)
Instansi pengusul : Balitpa dan BPTPH Jawa Tengah
Pemulia : Soewito T., B. Kustianto dan B. Abdullah dan
Sularjo
Tim peneliti : Subagyo, Tino Vihara, Sriyono, Suyadi,
Giyarto, Indrawati S., Sri Hartati, Dadang
Suherman, Aan A. Daradjat.
Teknisi : Ade Santika, Sunaryo, Panca HS dan Gusnimar
Dilepas tahun : 2003



INPARI 13

INPARI 13

Nomor seleksi : OM1490
Asal persilangan : OM606/IR18348-36-3-3
Golongan : Cere
Umur tanaman : 103 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 101 cm
Anakan produktif : 17 malai
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna telinga daun : Putih
Warna lidah daun : Hijau
Warna daun : Hijau
Muka daun : Kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Agak terkulai
Bentuk gabah : Panjang ramping
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Sedang
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 22,40 %
Bobot 1000 butir : 25,2 g
Rata-rata hasil : 6,59 t/ha
Potensi hasil : 8,0 t/ha
Ketahanan terhadap
Hama : Tahan terhadap hama Wereng Batang Coklat
Biotipe 1, 2 dan 3
Penyakit : Agak rentan terhadap penyakit Hawar Daun
Bakteri strain III, IV dan VIII, tahan terhadap
penyakit blas ras 033 dan agak tahan terhadap
ras 133, 073 dan 173
Anjuran tanam : Cocok ditanam di ekosistem sawah tadah hujan
dataran rendah sampai ketinggian 600 m dpl
Pemulia : Nafisah, Cucu Gunarsih, Bambang Suprihatno,
Aan A. Daradjat. Trias Sitaresmi, M. Yamin
Samaullah
Peneliti : Baehaki SE, Triny SK, Suprihanto, Prihadi
Wibowo, Anggiani Nasution, Rina Dirgahayu, AA
Kamandalu, Akmal, Ali Imran, Zairin
Teknisi : Thoyib S. Ma’ruf, Maman Suherman, Uan DS,
Karmita, Meru, Suwarsa, Dede Munawar
Pengusul : Balai Besar Penelitian Tanaman Padi
Alasan utama dilepas : Umur sangat genjah, produktivitas tinggi (lebih
baik dari Dodokan), tekstur nasi pulen, tahan
WBC biotipe 1, 2, dan 3
Dilepas tahun : 2009


CIGEULIS



CIGEULIS

Nomor seleksi : S3429-4D-PN-1-1-2
Asal persilangan : Ciliwung/Cikapundung//IR64
Golongan : Cere
Umur tanaman : 115 – 125 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 100 – 110 cm
Anakan produktif : 14 – 16 batang
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna telinga daun : Tidak berwarna
Warna lidah daun : Tidak berwarna
Warna daun : Hijau
Muka daun : Agak kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Bentuk gabah : Panjang ramping
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Sedang
Kerebahan : Sedang
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 23%
Indeks glikemik : 64
Bobot 1000 butir : 28 g
Rata-rata hasil : 5,0 t/ha
Potensi hasil : 8,0 t/ha
Ketahanan terhadap
Hama : Tahan terhadap wereng coklat biotipe 2 dan
rentan biotipe 3
Penyakit : Tahan terhadap hawar daun bakteri strain IV
Anjuran tanam : Baik ditanam pada musim hujan dan kemarau,
cocok ditanam pada lokasi di bawah 600 m dpl
Instansi pengusul : Balitpa dan BPTP Lampung
Pemulia : Z.A. Simanullang, Aan A. Daradjat, dan N.
Yunani
Tim peneliti : B. Suprihatno, M.D. Moentono, Ismail B.P., Atito
D., Baehaki S.E., dan Triny S.Kadir dan W. S.
Ardjasa.
Teknisi : Toyib S.M., Edi Suwandi M.K., M. Suherman,
dan Sail Hanafi
Alasan utama dilepas : Mutu dan rasa nasi setara Ciherang serta
beradaptasi baik di Lampung
Dilepas tahun : 2002


SITU BAGENDIT



Deskripsi Varietas Padi

SITU BAGENDIT

Nomor seleksi : S4325D-1-2-3-1

2
Asal Persilangan : Batur/ *S2823-7D-8-1-A
Golongan : Cere
Umur tanaman : 110 - 120 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 99 - 105 cm
Anakan produktif : 12 - 13 batang
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna telinga daun : Tidak berwarna
Warna lidah daun : Tidak berwarna
Warna daun : Hijau
Muka daun : Kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Bentuk gabah : Panjang ramping
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Sedang
Kerebahan : Sedang
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 22 %
Bobot 1000 butir : 27,5 g
Rata-rata hasil : 4,0 t/ha pada lahan kering
5,5 t/ha pada lahan sawah
Potensi hasil : 6,0 t/ha
Ketahanan terhadap
Penyakit : • Agak tahan terhadap blas
• Agak tahan terhadap hawar daun bakteri
strain III dan IV
Anjuran tanam : Cocok ditanam di lahan kering maupun
ditanam di lahan sawah

Pemulia : Z.A. Simanullang, Aan A. Daradjat, Ismail BP,
dan N. Yunani,

Tim peneliti : Mukelar Amir, Atito D., dan Y. Samaullah,
Teknisi : Meru, U. Sujanang, Karmita, dan Sukarno
Dilepas tahun : 2003

CIBOGO



CIBOGO

Nomor seleksi : S3382-2D-PN-16-3-KP-1
2 2
Asal persilangan : S487B-75/ *IR19661-131-3-1// *IR64
Golongan : Cere
Umur tanaman : 115 – 125 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 100 -120 cm
Anakan produktif : 12 – 19 batang
Warna kaki : Hijau tua
Warna batang : Hijau muda
Warna telinga daun : Tidak berwarna
Warna lidah daun : Tidak berwarna
Warna daun : Hijau
Muka daun : Kasar pada bagian permukaan sebelah
bawah
Posisi daun : Tegak (lebih tegak dari Konawe)
Daun bendera : Tegak panjang (menutup malai)
Bentuk gabah : Panjang ramping
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Agak tahan
Kerebahan : Sedang
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 24 %
Indeks glikemik : 58
Bobot 1000 butir : 28 g
Rata-rata hasil : 7,0 t/ha
Potensi hasil : 8,1 t/ha
Ketahanan terhadap
Hama Penyakit : • Tahan wereng coklat biotipe 2, agak
tahan wereng coklat biotipe 3
• Agak tahan tehadap hawar daun bakteri
strain IV, rentan terhadap penyakit tungro
Sifat khusus : Rendemen giling dan rendemen beras kepala,
dan keterawangan lebih tinggi dari IR64.

Anjuran tanam : Baik ditanam pada lahan sawah sampai 800
meter di atas permukaan laut yang tidak
endemik hama wereng coklat dan penyakit
virus tungro.
Institusi pengusul : BALITPA, BPTP Jatim, BPTPH Jatim, BPSB
Jatim dan Dinas Pertanian TPH Jatim

Pemulia : Z.A. Simanullang, Aan A. Daradjat,
Tim peneliti : Sukarno Roesmarkam, Suyamto, Kasijadi,
Suwono, Susiati, Juli Astuti dan Suaeb.

Dilepas tahun : 2003


Senin, 25 Februari 2013

INPARI SIDENUK



INPARI SIDENUK

Sudah dilepas berdasarkan  SK Menteri Pertanian No. 2257/ 

Kpts/SR.120/5/2011 pada tanggal 2 Mei 2011

Obs-1703/PsJ

Diah Suci diiradiasi sinar gamma dosis 0,2 kGy dari Co-60

Cere

+103 hari

Tegak

+104 cm

+15 malai

Hijau

Tidak berwarna

Tidak berwarna

Hijau

Kasar

Tegak

Tegak

Hijau

Tahan

Sedang

Ramping

Kuning Bersih

175 - 200 butir

Pulen

+ 25,9 gram

+ 20,6 %

6,9 ton/hektar gabah kering giling

9,1 ton/hektar gabah kering giling

Agak tahan wereng batang coklat biotipe 1, 2 dan 3

Tahan penyakit hawar daun bakteri patotipe III, rentan 

terhadap hawar daun bakteri patotipe IV, agak rentan 

terhadap hawar daun bakteri patotipe VIII, rentan terhdap 

penyakit tungro serta rentan terhdap semua ras blas

Cocok ditanam diekosistem sawah dataran rendah sampai 

ketinggian 600 meter dari permukaan laut dan tidak 

dianjurkan ditanam didaerah endemik tungro dan blas

Dr. Ir. Mugiono, Hambali, Sutisna S. dan Yulidar

Baehaki SE, Triny SK, Suprihanto, Siti Dewi Indrasari, Anggiani 

Nasution, Nia Kurniawati, Aan Darajat, Trias Sitaresmi dan 

Cucu Gunarsih










IR 64




Deskripsi Varietas Padi



IR64



Nomor seleksi : IR18348-36-3-3

Asal persilangan : IR5657/IR2061

Golongan : Cere

Umur tanaman : 110 - 120 hari

Bentuk tanaman : Tegak

Tinggi tanaman : 115 – 126 cm

Anakan produktif : 20 - 35 batang

Warna kaki : Hijau

Warna batang : Hijau

Warna telinga daun : Tidak berwarna

Warna lidah daun : Tidak berwarna

Warna daun : Hijau

Muka daun : Kasar

Posisi daun : Tegak

Daun bendera : Tegak

Bentuk gabah : Ramping, panjang

Warna gabah : Kuning bersih

Kerontokan : Tahan

Kerebahan : Tahan

Tekstur nasi : Pulen

Kadar amilosa : 23%

Indeks Glikemik : 70

Bobot 1000 butir : 24,1 g

Rata-rata hasil : 5,0 t/ha

Potensi hasil : 6,0 t/ha

Ketahanan terhadap

Hama Penyakit : • Tahan wereng coklat biotipe 1, 2 dan agak

tahan wereng coklat biotipe 3

• Agak tahan hawar daun bakteri strain IV

• Tahan virus kerdil rumput

Anjuran tanam : Baik ditanam di lahan sawah irigasi dataran

rendah sampai sedang

Pemulia : Introduksi dari IRRI

Dilepas tahun : 1986




CIHERANG









CIHERANG

Nomor seleksi : S3383-1D-PN-41-3-1
3
Asal persilangan : IR18349-53-1-3-1-3/ *IR19661-131-3-1-
3//4*IR64

Golongan : Cere
Umur tanaman : 116 – 125 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 107 – 115 cm
Anakan produktif : 14 – 17 batang
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna telinga daun : Tidak berwarna
Warna lidah daun : Tidak berwarna
Warna daun : Hijau
Muka daun : Kasar pada sebelah bawah
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Bentuk gabah : Panjang ramping
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Sedang
Kerebahan : Sedang
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 23%
Indeks glikemik : 54,9
Bobot 1000 butir : 28 g
Rata-rata hasil : 6,0 t/ha
Potensi hasil : 8,5 t/ha
Ketahanan terhadap
Hama : Tahan terhadap wereng coklat biotipe 2 dan
agak tahan biotipe 3
Penyakit : Tahan terhadap hawar daun bakteri strain III
dan IV
Anjuran tanam : Baik ditanam di lahan sawah irigasi dataran
rendah sampai 500 m dpl.
Pemulia : Tarjat T, Z. A. Simanullang, E. Sumadi dan
Aan A. Daradjat
Alasan utama dilepas : Lebih tahan HDB dibanding IR64, produktivitas
tinggi, mutu dan rasa nasi setara IR64, indeks
glikemik rendah
Dilepas tahun : 2000


MEKONGGA












Deskripsi Varietas Padi

MEKONGGA

Nomor seleksi : S4663-5D-KN-5-3-3
Asal persilangan 2
: A2790/ *IR64
Golongan : Cere
Umur tanaman : 116-125 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 91-106 cm
Anakan produktif : 13-16 batang
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna telinga daun : Tidak berwarna
Warna lidah daun : Tidak berwarna
Warna daun : Hijau
Muka daun : Agak kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Bentuk gabah : Ramping panjang
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Sedang
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 23 %
Indeks glikemik : 88
Bobot 1000 butir : 28 g
Rata-rata hasil : 6,0 t/ha
Potensi hasil : 8,4 t/ha
Ketahanan terhadap
Hama : • Agak tahan terhadap wereng coklat
biotipe 2 dan 3
Penyakit : • Agak tahan terhadap hawar daun bakteri
strain IV
Anjuran tanam : Baik ditanam di lahan sawah dataran rendah
sampai ketinggian 500 m dpl
Instansi pengusul : Balitpa dan BPTP Sultra
Pemulia : Z. A. Simanullang, Idris Hadade, Aan A.
Daradjat, dan Sahardi

Tim peneliti : B. Suprihatno, Y. Samaullah, Atito DS., Ismail
B. P., Triny S. Kadir, dan A. Rifki

Teknisi : M. Suherman , Abd. Rauf Sery, Uan D., S.
Toyib S. M., Edi S. MK, M. Sailan, Sail Hanafi,
Z. Arifin, Suryono, Didi dan Neneng S.

Dilepas tahun : 2004


INPARI 10














Deskripsi Varietas Padi

INPARI 10 LAEYA

Nomor Pedigri : S3382-2d-Pn-4-1
Asal Persilangan : Persilangan S487b-75/IR19661//IR19661///
IR64////IR64
Golongan : Cere
Umur Tanaman : 108-116 hari
Bentuk tanaman : tegak
Tinggi tanaman : 100-120 cm
Anakan produktif : 17-25 anakan
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna telinga daun : Putih
Warna lidah daun : Putih
Warna daun : Hijau
Muka daun : Kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Bentuk gabah : Ramping panjang (P=8,6 mm; L=2,3 mm; P/L=3,9)
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Sedang
Tekstur nasi : Pulen
Kadar Amilosa : 22%
Bobot 1000 butir : 27,7 ± 0,76 gram
Rata-rata hasil : 5,08 t GKG/ha ka 14%
Potensi hasil : 7,00 t GKG/ha ka 14%
Ketahanan terhadap Hama : Agak tahan terhadap wereng coklat biotipe 1,
dan 2
Penyakit :Agak tahan terhadap bakteri hawar daun strain
III dan agak peka strain IV dan peka terhad-
dap virus tungro varian 013, 031 dan 131
Anjuran tanam :Dapat ditanam pada musim hujan dan
kemarau
Alasan utama dilepas/ : Potensi hasil tinggi dibanding IR64, mutu
Keunggulan beras baik, tahan HDB
Instansi pengusul : Balai Besar Penelitian Tanaman Padi dan BPTP
Sulawesi Selatan
Pemulia : ZA. Simanulang, Atito D, Idris Hadade, Aan
Andang Daradjat, Bambang Suprihatno, dan
M. Yamin Samaullah
Peneliti : Trini S. Kadir, Nafisah, Didik Harnowo
Tim Peneliti : Triny S. Kadir, Nafisah, Didik Harnowo
Teknisi : Thoyib S Ma’ruf, Yahya, Holil, Suwarsa, Maman
Suherman, Karmita, Abd. Rauf Serry, Amirudin
Manrapi
Diusulkan untuk dilepas : Tahun 2009



CILAMAYA MUNCUL







Deskripsi Varietas Padi

CILAMAYA MUNCUL

Nomor seleksi : Pemutihan
Asal persilangan : Pelita I-1/B2388
Golongan : Cere, kadang-kadang berbulu
Umur tanaman : 126 -130 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 90 -105 cm
Anakan produktif : 15 - 20 batang
Warna kaki : Hijau
Warna batang : Hijau
Warna lidah daun : Hijau
Warna telinga daun : Hijau
Muka daun : Kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Bentuk gabah : Bulat besar
Warna gabah : Kuning bersih
Kerontokan : Agak tahan
Kerebahan : Tahan
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 21 %
Bobot 1000 butir : 27 g
Rata-rata hasil : 6,0 t/ha
Potensi hasil : 7,0 t/ha
Ketahanan terhadap
Hama Penyakit : • Tahan wereng coklat biotipe 1 dan 2,
rentan biotipe 3

• Tahan hawar daun bakteri

Anjuran tanam : Baik ditanam di lahan sawah irigasi dataran
rendah sampai sedang

Pemulia : Susanto T.W., Z. Harahap, Asep Abdie, Dadan
S., Nazifah Umar dan Sulaeman

Dilepas tahun : 1996